Tag Archives: ibu hamil

6 Rempah untuk Pertumbuhan Janin

Selama masa kehamilan, wanita hamil harus menjaga makanan agar tidak mengganggu kesehatan pada ibu dan janin. Pola makan yang baik juga memberikan dampak yang baik bagi pertumbuhan janin. Saat hamil, ini tak hanya berbicara mengenai asupan makanan, tetapi juga rempah yang digunakan. Konsumsi rempah yang tepat akan memberikan manfaat bagi ibu dan janin. Oleh karena[ … ]

8 Rempah yang Aman untuk Ibu Hamil yang Gemar Berolahraga

Kehamilan tidak menjadikan seseorang untuk tidak produktif dan tidak menjaga kesehatan dengan baik. Terdapat banyak cara yang dapat dilakukan ibu hamil agar tetap produktif dan juga sehat, misalnya dengan berolahraga. Ibu hamil tetap bisa berolahraga ringan seperti berjalan kaki, yoga, berenang, atau senam hamil. Jika Anda adalah ibu hamil yang gemar berolahraga, maka penuhi nutrisi[ … ]

8 Rempah Untuk Ibu Hamil yang Aman dan Tidak Aman

Rempah merupakan bagian penting dalam sejumlah masakan, karena rempah dapat mengubah makanan hambar menjadi makanan yang menggugah selera. Seringnya penggunaan rempah-rempah dalam kehidupan sehari-hari membuat kita bertanya-tanya tentang apakah rempah dapat dikonsumsi untuk ibu hamil? Ketika berbicara tentang rempah bagi wanita hamil, penggunaan rempah-rempah harus diperhatikan, karena meskipun secara alami mereka memberikan banyak manfaat kesehatan,[ … ]

Madu Yang Cocok Untuk Ibu Hamil

Madu, dikenal sebagai bahan alami yang kaya akan manfaat bagi kesehatan. Madu biasa dijadikan tambahan makanan dan minuman sehari-hari yang baik dikonsumsi bagi semua usia. Namun, khusus untuk ibu hamil seringkali mengkhawatirkan dampak yang mungkin terjadi bila mengonsumsi madu. Padahal madu sebenarnya bisa dikonsumsi ibu hamil dengan beberapa hal yang harus diperhatikan. Bahkan bagi ibu[ … ]

Apa Itu Baby Blues Syndrome, Berikut Solusinya

Baby blues syndrome adalah masalah psikologis yang umumnya terjadi pada wanita dalam beberapa hari setelah melahirkan. Gejala ini dikaitkan dengan depresi postpartum meskipun keduanya adalah hal yang berbeda. Baby blues syndrome lebih umum terjadi dan dapat mempengaruhi semua orang tua sehingga tidak didasarkan pada perbedaan usia, budaya, tingkat pedidikan, ras, atau lingkungan. Perasaan sedih ini[ … ]

Bolehkah Ibu Hamil Minum Teh?

Ketika menjalani masa kehamilan, ibu hamil biasanya harus memperhatikan banyak hal untuk menjaga kesehatan janin di dalam kandungan. Namun, terkadang ada saja saatnya ibu hamil ingin menikmati minuman favoritnya seperti teh. Hal ini mungkin menimbulkan pertanyaan bagi banyak orang terutama ibu hamil, apakah mengonsumsi teh aman dilakukan? Berikut penjelasan lengkapnya. Apakah Teh Aman Bagi Ibu[ … ]

10 Makanan Bergizi Yang Baik Untuk Ibu Hamil

10 makanan bergizi yang baik untuk ibu hamil

Seorang ibu yang sedang mengalami kehamilan biasanya memerlukan asupan gizi yang lebih banyak. Hal tersebut karena asupan makanan bergizi akan dibagi bersama dengan janin yang berada dalam kandungan. Maka sang ibu juga harus lebih memperhatikan gizi yang dikonsumsi, karena akan mempengaruhi tumbuh kembang janin. Lalu makanan apa saja yang bergizi bagi ibu hamil? Simak di[ … ]

Jangan Makan 9 Buah Ini Ketika Sedang Hamil

jangan makan 9 buah ini ketika sedang hamil

Ibu hamil tentunya perlu mengonsumsi kandungan gizi yang baik untuk kesehatan janin, salah satunya berasal dari buah. Era modern saat ini, tentunya para calon ibu pintar mudah menemukan informasi kandungan-kandungan apa saja yang diperlukan saat hamil. Misalnya saja, zat besi, asam folat, vitamin C dan juga kalsium. Semuan kandungan ini memiliki peran penting untuk pertumbuhan[ … ]

Bolehkah Ibu Hamil Makan Durian? Berikut Penjelasannya

bolehkah ibu hamil makan durian berikut penjelasannya

Antara ibu hamil dan durian memiliki hubungan yang dipercaya tidak baik bagi janin. Banyak yang mempercayai bahwa durian dapat membahayakan perkembangan janin, atau juga bisa menyebabkan keguguran. Lantas apakah itu semua benar? Diketahui durian merupakan bagian dari buah tumbuhan yang memiliki kulit buah yang berduri tajam. Kulit buah ini menjadi identik, dikarenakan seluruh permukaannya dilapisi[ … ]

11 Efek Samping Jahe Bagi Kesehatan

11 efek samping jahe bagi kesehatan

Jahe merupakan salah satu rempah yang sudah terkenal memiliki banyak khasiat seperti menghangatkan tubuh, diare, perut kembung dan lain sebagainya. Jahe merupakan jenis rempah yang populer di dunia, yang memiliki peran cukup penting dalam berbagai aspek, mulai dari segi manfaat, kegunaan, perdagangan, bahkan sampai adat dan kepercayaan. Tidak heran banyak makanan ataupun minuman yang menggunakan[ … ]