Tag Archives: cara

9 Cara Menyimpan Cabai Agar Awet

Cabai adalah salah satu bahan penting dalam menambah kelezatan pada berbagai macam masakan Indonesia. Biasanya, cabai seringkali dijadikan stok bahan dapur agar memudahkan seseorang ketika akan menggunakan cabai. Namun dalam hal ini, masalah bisa timbul, seperti cabai yang mudah kering, atau bahkan busuk, sehingga menyebabkan cabai tidak bisa digunakan. Dalam menyimpan cabai, diperlukan pengetahuan agar[ … ]

7 Cara Menyimpan Rempah dan Bumbu Agar Aman Dari Kutu

Memiliki hobi memasak atau rutinitas yang berkaitan dengan dapur secara otomatis membuat kita paham fenomena apa saja yang bisa terjadi di dapur. Ketika akan meracik bumbu untuk hidangan kesukaan keluarga, pasti rasanya menjengkelkan jika melihat rempah dan bumbu yang akan digunakan justru menjadi tempat hidup kutu. Bagi sebagian orang hal ini adalah sesuatu yang menjijikkan,[ … ]

Ini Dia Cara Minum Madu Yang Benar

Madu sudah dikenal sebagai bahan alami yang dapat bermanfaat untuk menjaga kesehatan maupun mengobati berbagai jenis penyakit. Madu baik untuk kesehatan wajah, sebagai obat batuk alami, hingga sebagai bahan yang bagus untuk diet. Adapun cara mengonsumsi madu sangat beragam, mulai dari campuran makanan, bahan tambahan minuman, masker wajah, maupun digunakan secara topikal. Namun yang paling[ … ]

Apa Itu Aquafaba Dan Cara Membuatnya

Aquafaba sering dikaitkan dengan bahan makanan yang dijadikan alternatif pengganti telur dalam masakan vegetarian. Bahan cair ini dinilai memiliki kualitas dan fungsi yang tidak kalah dengan putih telur. Lalu, sebenarnya apa itu aquafaba? Apa Itu Aquafaba? Aquafaba atau water-bean adalah air rebusan dari kacang-kacangan. Cairan ini cukup kental dengan konsistensi yang sangat mirip dengan putih[ … ]

10 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami

Bibir adalah salah satu anggota tubuh yang berperan besar dalam mempercantik penampilan. Sebagian wanita beranggapan bahwa memiliki bibir merah merona adalah sebuah kewajiban. Pasalnya bibir yang berwarna gelap dan kering sering terlihat kurang segar, tidak menarik, dan membuat seseorang tampak lesu. Oleh sebab itu, warna bibir merah berperan penting dalam menunjang penampilan agar lebih menarik.[ … ]

Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami

Wajah yang bersih dan sehat tentu menjadi dambaan semua orang. Bagaimana tidak, wajah adalah bagian tubuh yang menjadi daya tarik pertama bagi kebanyakan orang ketika berinteraksi dengan orang lain. Namun sering kali keberadaan jerawat membandel dan justru mengganggu penampilan, sehingga bagi sebagian orang akan membuatnya menjadi tidak percaya diri. Biasanya jerawat tumbuh karena berbagai faktor[ … ]

Apa Itu Kouridashi Serta Proses Pembuatannya

Sebagian orang mungkin masih asing dengan istilah kouridashi. Sebenarnya, kouridashi berkaitan dengan teh. Jika anda mengenal teh hitam dan teh hijau, maka anda perlu coba untuk menyeduh dengan teknik Jepang yang disebut kouridashi. Kouridashi disebut-sebut sebagai teknik yang paling baik untuk menghasilkan rasa teh yang berbeda dan nikmat. Bahkan jika anda bukan peminum teh sekalipun.[ … ]

14 Aturan Dan Cara Minum Air Putih Yang Benar

Berbicara mengenai aturan minum air putih, maka hal utama yang paling umum diketahui adalah meminum air putih minimal 8 gelas per hari. Tentu saja angka ini bisa lebih tinggi tergantung dari berbagai faktor, termasuk lingkungan dan cuaca, aktivitas sehari-hari, kondisi kesehatan, dan kondisi saat wanita sedang menyusui. Oleh sebabnya seseorang bisa saja membutuhkan hingga 11[ … ]

Cara Membuat Susu Kedelai Yang Benar

Susu kedelai merupakan salah satu jenis susu kacang yang banyak dikonsumsi masyarakat. Sebenarnya susu kedelai adalah sari kedelai yang termasuk susu nabati. Disebut susu karena warnanya putih kekuningan yang sama seperti susu lainnya. Meskipun tidak mengandung susu hewani, namun sari kedelai juga mengandung protein yang tinggi, bahkan dengan lemak jenuh yang lebih sedikit. Susu ini[ … ]

11 Cara Mengatasi Ngantuk Yang Bisa Kamu Coba

Mengatasi ngantuk saat bekerja perlu untuk dilakukan. Rasa ngantuk memang paling sering terjadi saat kita terus menerus menatap layar, dan berdiam diri. Tetapi tahukah kamu, bahwa sebenarnya ngantuk itu terjadi karena pasokan oksigen dalam tubuh berkurang. Ngantuk ditandai dengan banyaknya jumlah menguap yang kamu lakukan. Semakin banyak jumlah menguap kamu, menandakan seberapa besar tingkat kantuk[ … ]