Tag Archives: manis

Mengenal Umami sebagai Rasa Dasar Kelima

Pada usia dini, orang tua kita perlahan mulai memperkenalkan rasa makanan yang berbeda untuk membuat kita terbiasa. Manusia dapat mendeteksi empat rasa dasar, yaitu manis, asin, pahit, dan asam. Namun, ada rasa lainnya yang bisa dideteksi oleh manusia, yaitu umami, sehingga saat ini, umami menjadi rasa dasar kelima dalam kehidupan umat manusia. Pada artikel ini,[ … ]

10 Tips Memilih Mangga, Anti Salah Pilih!

Mangga adalah salah satu buah tropis yang sangat populer di dunia. Buah ini beraroma harum dengan rasa yang manis dan segar. Dalam hal konsumsi, mangga bisa dimakan langsung, atau pun diolah dalam berbagai resep, mulai dari sambal, makanan penutup seperti pudding, es krim, mango sticky rice, hingga jus mangga. Selain itu, manfaat mangga pun beragam,[ … ]

Kenapa Kayu Manis Berlendir Jika Terkena Air?

kenapa kayu manis berlendir jika terkena air

Kayu manis merupakan rempah-rempah yang sudah tidak asing lagi bagi masyarakat seluruh dunia. Tumbuhan yang berasal dari keluarga Cinnamomum ini adalah bumbu dapur yang sangat populer setelah lada hitam, terutama di negara Amerika Selatan, Asia Tenggara, Asia Selatan dan Eropa. Aroma dan rasanya yang khas membuat bahan ini sangat pas untuk campuran bumbu masakan dan[ … ]

10 Dessert Khas Turki Yang Legit Dan Menggoda

10 dessert khas turki yang legit dan menggoda

Setelah membahas minuman dan makanan utama khas Turki, belum lengkap rasanya jika kita tidak membahas aneka dessert khas Negeri Dua Benua ini. Dengan rasa yang legit dan manis, hidangan penutup khas Turki ini sering mendampingi kopi atau teh yang rasanya pekat dan pahit. Tidak hanya menjadi pendamping yang tepat saat minum kopi atau teh, dessert[ … ]

15 Profil Rasa Dari Rempah rempah

15 Profil Rasa dari Rempah Rempah

Jika seseorang bertanya kepada kamu, bagaimana rasanya cengkeh ? atau Kunyit itu rasanya seperti apa sih ? Mungkin pertanyaan tersebut akan membuat kamu bingung. Ya memang betul karena menjelaskan rasa cukup rumit jika lawan bicara kita kurang pengetahuan akan rempah dan makanan. Tapi kabar baiknya ada pedoman yang bisa dipakai untuk menjelaskan bagaimana rasa dari[ … ]

17 Manfaat Kayu Manis Untuk Kesehatan

17 manfaat kayu manis untuk kesehatan dan efek samping

Kayu manis, rempah penghangat tubuh yang aromatik ini cukup familiar untuk digunakan sebagai bahan kudapan berbasis roti dan makanan ringan. Uniknya, kayu manis telah dikonsumsi sejak tahun 2000 SM di Mesir Kuno, di mana rempah ini sangat sangat berharga hingga hampir dianggap obat mujarab. Pengobatan Ayurveda juga menggunakan kayu manis sebagai salah satu bahan pelengkap[ … ]