Tag Archives: dingin

Kenapa Makanan Lebih Enak Saat Masih Panas Atau Hangat?

Pernahkah Anda bertanya-tanya, mengapa makanan dengan suhu panas terasa lebih nikmat sedangkan makanan dingin rasanya kurang menggugah selera? Seperti misalnya nasi goreng yang baru saja dimasak akan terasa sangat nikmat, sementara jika sudah dingin, nasinya mungkin akan berubah menjadi keras. Ini semua ada kaitannya dengan efek termal pada makanan serta pengaruh suhu pada indera perasa.[ … ]

13 Bahaya Minum Air Es Bagi Kesehatan

infografis 13 bahaya minum air es

Minum air es memang menyegarkan ketika cuaca panas. Air es juga bisa menghidrasi tubuh ketika kelelahan dan setelah olahraga. Namun mengonsumsi air es atau air dingin bisa memberikan dampak buruk bagi tubuh apabila dilakukan setiap hari. Berikut 12 bahaya minum air es secara berlebihan. Mengganggu Sistem Pencernaan Salah satu alasan untuk menghindari konsumsi air es[ … ]

12 Minuman Herbal Untuk Hangatkan Tubuh Dimusim Hujan

12 minuman herbal untuk menghangatkanmu di musim hujan

Memasuki musim penghujan, keadaan cuaca mulai tidak menentu. Biasanya awan mendung selalu menjadi pertanda bahwa hujan akan turun, namun tidak jarang rintik-rintik air itu turun begitu saja, membuat kita yang belum menyiapkan peralatan di musim hujan seperti payung ataupun mantel menjadi kebasahan. Jika kita tidak bersegera menghangatkan diri, bisa saja kita terserang flu ataupun masuk[ … ]

15 Profil Rasa Dari Rempah rempah

15 Profil Rasa dari Rempah Rempah

Jika seseorang bertanya kepada kamu, bagaimana rasanya cengkeh ? atau Kunyit itu rasanya seperti apa sih ? Mungkin pertanyaan tersebut akan membuat kamu bingung. Ya memang betul karena menjelaskan rasa cukup rumit jika lawan bicara kita kurang pengetahuan akan rempah dan makanan. Tapi kabar baiknya ada pedoman yang bisa dipakai untuk menjelaskan bagaimana rasa dari[ … ]