Tag Archives: penyakit

TORCH, Gabungan 5 Penyakit Berbahaya Bagi Janin

torch gabungan 5 penyakit berbahaya bagi janin

Pada dasarnya torch adalah sekumpulan penyakit yang disebabkan oleh zat asing yang berbeda-beda menyerang suatu individu. Selain berdampak pada ibu hamil, sekumpulan penyakit ini lebih berdampak pada janin, sehingga janin yang terinfeksi oleh torch pada trimester pertama memiliki kemungkinan yang besar untuk terlahir kurang sempurna ataupun gugur karena digerogoti oleh parasit dan virus. Hal ini[ … ]

Kenapa Kamu Butuh Bedrest Saat Sakit? Dan Apa Itu Maksudnya

kenapa kamu butuh bedrest saat sakit dan apa itu maksudnya

Bedrest seringkali dikaitkan dengan orang yang sedang sakit ataupun ibu hamil. Secara harfiah bedrest merujuk pada kondisi istirahat di tempat tidur dalam jangka waktu tertentu. Bedrest kadang disebut juga sebagai tirah baring atau istirahat total. Lalu benarkah bedrest mengacu pada kondisi tubuh yang membutuhkan istirahat penuh? Mengenal Bedrest dan Sejarahnya Bedrest pada awalnya dikenal sebagai[ … ]

8 Bahaya Jika Terlalu Banyak Minum Susu

8 bahaya jika terlalu banyak minum susu

Susu adalah sumber nutrisi yang baik dan dapat dikonsumsi oleh siapapun dari segala usia. Susu mengandung karbohidrat, vitamin, mineral, kalsium dan zat besi yang berfungsi melindungi tubuh dari bakteri patogen dan menjaga organ tubuh, agar dapat berfungsi dengan baik. Secara umum, manfaat susu yang paling signifikan adalah membantu pertumbuhan gigi dan tulang, menjaga kesehatan mata[ … ]

Penyakit Kelenjar Susu Mastitis: Gejala, Penyebab & Obat Alami

Penyakit kelenjar susu atau disebut dengan mastitis adalah kondisi peradangan jaringan payudara yang menyebabkan infeksi. Akibat dari peradangan ini membuat payudara nyeri, bengkak, terasa hangat dan kemerahan. Beberapa orang juga mungkin mengalami gejala demam dan kedinginan. Penyakit mastitis paling sering menyerang wanita yang sedang menyusui atau dikenal dengan mastitis laktasi. Penyakit infeksi kelenjar susu umumnya[ … ]

8 Metode Untuk Menanggulangi Alergi Makanan

8 metode untuk menanggulangi alergi makanan

Meskipun ketika dilihat dari luar cenderung sama, sama halnya dengan pola pikir, kondisi tubuh setiap orang juga berbeda-beda dan memiliki keunikannya tersendiri. Tingkat toleransi setiap orang pada sesuatu bisa saja berbeda, baik itu pada asap, suhu, ataupun makanan. Sehingga ada baiknya untuk mengenali tubuh masing-masing secara utuh. Alergi makanan sendiri adalah situasi dimana tubuh salah[ … ]

Hindari 10 Makanan Ini Saat Diare

hindari 10 makanan ini saat diare

Diare merupakan salah satu penyakit yang sangat sering ditemukan di tengah masyarakat. Banyak penyebab sampai seseorang terkena diare, namun biasanya diare sering menyerang karena salah makan yang membuat pencernaan terganggu. Jika memiliki sensitivitas yang tinggi pada perut sebaiknya menghindari makanan-makanan yang menjadi penyebab. Lalu apa saja makanan yang menyebabkan diare tersebut? Berikut ulasannya: Diare Penyakit[ … ]