Tag Archives: peralatan

29 Peralatan Penting Membuat Kue

Dalam membuat kue, selain bahan-bahan serta keterampilan membuat kue, bagian yang tak kalah penting adalah segala jenis peralatan yang dibutuhkan. Tanpa adanya peralatan yang memadai, sebuah kue yang dibuat mungkin tak menjadi sempurna. Peralatan kue sangat penting perannya guna membantu anda menyempurnakan kue. Bagi anda para pembuat kue pemula, mulailah menyiapkan seluruh peralatan yang dibutuhkan.[ … ]

Mengapa Kalibrasi Peralatan Masak Harus Rutin Dilakukan

Kalibrasi wajib dilakukan oleh semua perusahaan yang menggunakan alat atau instrumen ukur dalam kegiatan operasionalnya. Kalibrasi harus dilakukan secara rutin, akurat dan sesuai prosedur. Kalibrasi yang salah akan berdampak pada hasil pengukuran yang tidak konsisten. Tentu saja hal ini akan berdampak langsung pada kualitas produk. Yuk kenali lebih lanjut mengenai apa itu kalibrasi dan mengapa[ … ]

6 Tips Memilih Kompor Portable Terbaik

Seiring perkembangan zaman, peralatan rumah tangga yang portable semakin diminati. Salah satunya adalah kompor portable. Kompor portable disukai karena bentuknya sederhana dan ukurannya kecil sehingga mudah untuk dibawa kemana-mana dan tidak memakan banyak tempat penyimpanan. Kompor portable juga menjadi satu solusi untuk anda yang memilih memasak di rumah daripada membeli makanan dari luar. Kompor portable[ … ]

Cara Membersihkan Peralatan Masak Dengan Benar

cara membersihkan peralatan masak dengan benar

Peralatan masak harus dibersihkan dengan baik untuk menghindari kontaminasi bakteri. Tanpa teknik membersihkan yang benar juga dapat menyebabkan kerusakan peralatan masak anda yang mungkin harganya tidak murah. Untungnya membersihkan peralatan dapur sebenarnya cenderung mudah, terutama jika anda mengetahui teknik yang tepat. Beberapa bahan kimia mungkin juga dibutuhkan untuk membersihkan peralatan masak sesuai prosedur yang benar.[ … ]