Bahan pangan secara alami aman untuk dikonsumsi. Namun bukan rahasia lagi jika produk pertanian, termasuk rempah rentan terhadap kontaminasi bakteri, virus, jamur, dan zat-zat kimia pertanian. Sebagian kontaminasi bisa dibasmi dan dibersihkan dengan mudah, namun sebagian lain justru akan melekat hingga makanan dimasak, termasuk mikotoksin dan pestisida. Mungkin pestisida sudah umum dikenal sebagai bahan kimia[ … ]
Tag Archives: kontaminasi
Sayur dan buah adalah sumber makanan yang kaya akan nutrisi mulai dari vitamin, karbohidrat, serat, mineral hingga antoksidan. Tak heran jika sayur dan buah telah menjadi kebutuhan pangan utama bagi semua orang. Namun faktanya, sayur dan buah juga termasuk dalam jenis bahan makanan yang dapat menjadi sumber penyakit. Penyakit yang ditularkan melalui sayur dan buah[ … ]