Tag Archives: kayu manis

17 Manfaat Kayu Manis Untuk Kesehatan

17 manfaat kayu manis untuk kesehatan dan efek samping

Kayu manis, rempah penghangat tubuh yang aromatik ini cukup familiar untuk digunakan sebagai bahan kudapan berbasis roti dan makanan ringan. Uniknya, kayu manis telah dikonsumsi sejak tahun 2000 SM di Mesir Kuno, di mana rempah ini sangat sangat berharga hingga hampir dianggap obat mujarab. Pengobatan Ayurveda juga menggunakan kayu manis sebagai salah satu bahan pelengkap[ … ]

Jenis Kayu Manis Yang Berbahaya Bagi Kesehatan

jenis kayu manis yang berbahaya bagi kesehatan

Jenis Kayu Manis Para pembaca yang berbahagia, kami ingin membantu mengidentifikasi apakah kayu manis yang Anda pakai benar-benar sangat bermanfaat untuk di konsumsi. Karena tidak semua kayu manis itu enak dan asli. Bahwasannya kayu manis ada 2 jenis, sesuai yang kami jelaskan pada artikel sebelumnya. Kayu manis berasal dari pohon dan yang biasa kita gunakan[ … ]

Manfaat Kayu Manis Bagi Kesehatan

Proses pengelupasan kulit pohon kayu manis ( Sumber Foto : https://www.cassia.coop)

Apakah pembaca pernah mendengar kayu manis? Mungkin untuk para ibu rumah tangga yang biasa memasak, pasti kenal dengan kayu manis yang berwarna coklat. Karena kayu manis banyak digunakan sebagai tambahan bumbu makanan atau minuman untuk penguat rasa dan hiasan dalam mempercantik hidangan saat disajikan. Wangi dan aroma yang khas dari kayu manis, sangat enak untuk[ … ]