Simple Arabic Biryani Ayam
Resep mudah nasi biryani ala Timur Tengah yang di padu dengan ayam.
Equipment
- Panci
- rice cooker
Ingredients
- 200 grams Ayam
- 250 milliliters Beras Basmati
- 50 grams Bawang Bombay
- 6 grams Bumbu Biryani Cairo Food
- 150 grams Tomat
- 1 tablespoon Minyak Masak
- 400 milligrams Air
- 8.5 grams Garam
Instructions
- Siapkan bahan - bahan yang diperlukan
- Blender hingga halus tomat dan Cairo Bumbu Biryani
- Panaskan minyak dalam wajan, dan tumis bawang bombay hingga lunak
- Masukan tomat yang telah halus dan tumis hingga mengental
- Masukan ayam, garam, dan air, biarkanlah sampai mendidih.
- Masukan beras dan ayam beserta kuahnya ke dalam rice cooker
- Tunggu hingga matang dan tunggu 15 menit sebelum biryani siap di sajikan
Notes
- Cuci beras basmati 2 -3 kali, lalu rendamlah beras basmati selama paling kurang 20 menit sebelum proses memasak.
- Rebuslah tomat sebelum di haluskan selama 5 menit agar kulit tomat mudah di buang
- Ayam dapat di ganti dengan daging sapi ataupun daging kambing
- Masaklah protein di dalam pressure cooker jika ingin menggunakan daging sapi ataupun kambing tunggu 20 - 30 menit sebelum di memindahkan ke rice cooker
- Siapkan daun mint segar dan daun ketumbar segar, cincang halus dan taburkan pada nasi biryani saat mau di hidangkan
Tried this recipe?Let us know how it was!