Resep Tumis Ati dengan Egyptian Baharat

tumisan-ati-cairo-food

Resep Tumis Ati dengan Egyptian Baharat

Pandyatami
Egyptian Baharat adalah kombinasi bumbu dan rempah - rempah serbaguna ala mesir
No ratings yet
Prep Time 10 minutes
Cook Time 20 minutes
Total Time 30 minutes
Course Main Course
Cuisine Egyptian, Fusion, Indonesian
Servings 1

Ingredients
  

  • 10 gr Mentega
  • 100 gr Ati Potong tipis - tipis
  • 1/2 Bawang Bombay 30gr Potong dadu
  • 1/4 Paprika Merah 25gr Iris titpis - tipis
  • 1/4 Paprika Hijau 25gr Iris tipis - tipis
  • 1 - 1.5 gr Egyptian Baharat Seasoning Cairo food
  • 1 siung Bawang Putih 3.6gr Cincang halus
  • 1.7 gr Garam

Instructions
 

  • Siapkan bahan - bahan yang di perlukan
    bahan-tumisan-egyptian
  • Cairkan mentega dan tumis lah bawang bombay dan bawang putih sampai harum
  • Tambahkan ati dan bahan lainnya, aduk sampai rata. Masak selama 10 menit
    menambahkan-paprika
Keyword ati sapi, bawang bombay, Bawang Putih, bumbu cairo food, paprika merah, parika hijau
Tried this recipe?Let us know how it was!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recipe Rating