Resep Fajitas Ayam

 

Fajitas Ayam (end)

Fajitas Ayam

Pandyatami
Sajian ala TexMex yang berbahan dasar ayam.
No ratings yet
Prep Time 15 minutes
Cook Time 20 minutes
Total Time 35 minutes
Course Main Course, Side Dish
Cuisine Mexican
Servings 2

Equipment

  • Wadah Tertutup
  • Frying Pan

Ingredients
  

Marinasi Ayam

Bahan Lainnya

Instructions
 

  • Siapkan bahan - bahan yang di perlukan
    Fajitas Ayam 1
  • Campurkan bahan - bahan marinasi ke dalam wadah. Iris tipis- tipis dada ayam fillet dan balurkan dengan marinasi yang telah dibuat. Biarkan di dalam kulkas selama 15 menit.
    Fajitas Ayam 2
  • Dalam wajan, tumis bawang bombay dan bawang putih hingga wangi dengan mentega. Masukan paprika dan tumis hingga paprika menjadi lunak
    Fajitas Ayam 3
  • Masukan ayam, Bumbu Cairo Fajitas Seasoning, dan garam ke dalam wajan
    Fajitas Ayam 4
  • Fajitas siap di hidangkan
    Fajitas Ayam 5

Notes

  • Ayam dapat di ganti dengan daging sapi
  • Dapat disajikan bersamaan dengan nasi ataupun tortilla
Keyword ayam, bawang bombay, bumbu cairo, paprika
Tried this recipe?Let us know how it was!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recipe Rating