Tag: pencegahan

Keracunan makanan sering terjadi akibat pengolahan, konsumsi secara sembarang, tidak terjaganya makanan pada suhu yang sesuai. Ini dapat terjadi akibat bakteri atau patogen lainnya yang masuk ke dalam makanan. Salah satu bakteri tersebut adalah Listeria monocytogenes, yang menyebabkan penyakit listeriosis. Listeria pada pangan bisa berakibat fatal, dan bahkan mengancam jiwa. Untuk itu, Anda perlu mengetahui […]

Kebakaran di dapur bukanlah hal asing yang kita dengar. Kebakaran bisa terjadi kapan saja dan disebabkan oleh banyak hal. Meskipun seorang juru masak profesional sekalipun tidak berarti bahwa dapat menghindari kemungkinan kebakaran. Sudah banyak kisah-kisah mengerikan tentang kebakaran yang mungkin terjadi di dapur, entah itu akibat kompor meledak, minyak terlalu panas atau wadah plastik yang […]

torch gabungan 5 penyakit berbahaya bagi janin

Pada dasarnya torch adalah sekumpulan penyakit yang disebabkan oleh zat asing yang berbeda-beda menyerang suatu individu. Selain berdampak pada ibu hamil, sekumpulan penyakit ini lebih berdampak pada janin, sehingga janin yang terinfeksi oleh torch pada trimester pertama memiliki kemungkinan yang besar untuk terlahir kurang sempurna ataupun gugur karena digerogoti oleh parasit dan virus. Hal ini […]