Tag: buahan

14 makanan ini bisa mencegah rambut rontok

Rambut rontok adalah masalah yang sangat sering ditemui dan membuat tidak nyaman penderita. Terkadang banyak perawatan dijalani agar tetap menjaga kondisi rambut yang sehat. Salah satu penyebab kerontokan rambut adalah dari gaya hidup, termasuk dari makanan yang di konsumsi bisa saja menjadi alasan kerontokan rambut. Begitu pula untuk mencegahnya, makanan yang sehat dan tepat dapat […]

sebaiknya jangan konsumsi bersamaan makanan dan minuman ini

Dalam kehidupan sehari-hari, biasanya ketika makan selalu terdapat lauk pauk yang menggugah selera atau kondimen makanan yang mampu membuat selera makan meningkat. Selain itu racikan resep sebuah hidangan mampu membuat campuran dari bahan-bahan tersebut memiliki rasa yang lezat sehingga makanan tersebut semakin menjadi favorit ketika di santap. Namun sebenarnya terdapat beberapa makanan atau bahan makanan […]

18 jenis varietas buah mangga beserta keunggulannya

Buah mangga merupakan salah satu buah yang sangat populer di masyarakat. Buah yang mengandung nutrisi yang sangat bermanfaat bagi tubuh seperti vitamin A, kalsium, vitamin D, B12, serat, vitamin C, zat besi, vitamin B6 dan magnesium. Mangga juga sangat mudah untuk diolah menjadi makanan atau pun minuman. Namun begitu ternyata terdapat banyak varietas mangga yang […]

10 buah yang dapat menurunkan darah tinggi

Tekanan darah tinggi atau High Blood Pressure (HBP) artinya adalah tekanan darah di dalam arteri lebih tinggi dari seharusnya. Tekanan darah tinggi juga biasa disebut dengan hipertensi, dimana tekanan darah normal biasanya adalah 120/80 mm. Jika tekanan darah untuk orang dewasa melebihi batas tersebut maka dapat disebut tekanan darah tinggi, sebaliknya jika di bawah angka […]