Tag Archives: rempah

19 Rempah dan Bumbu untuk Hidangan Domba

Daging domba mungkin tidak begitu populer pada sejumlah masakan daripada daging lainnya. Daging domba memiliki cita rasa khas yang sering digambarkan dengan rasa yang sedikit manis dan berumput. Selain itu, rasa dan tekstur daging domba cenderung ringan dan tidak pekat. Oleh karena itu, penting untuk memilih rempah untuk hidangan domba agar dapat mengimbangi rasanya. Simak[ … ]

9 Rempah untuk Mengusir Tikus

Tikus merupakan hewan menjijikkan yang tidak disukai oleh banyak orang. Pasalnya, hewan ini memiliki habitat yang kotor dan dapat membawa penyakit. Hewan pengerat ini juga akan sangat mengganggu ketika memasuki rumah, karena ia bisa dengan mudah menggerogoti makanan ataupun properti rumah. Oleh karena itu, diperlukan banyak cara untuk mengusir tikus dari rumah. Cara termudah dalam[ … ]

12 Rempah untuk Atasi Bau Mulut saat Berpuasa

Bau mulut merupakan hal yang umum terjadi saat sedang berpuasa, karena tubuh tidak menerima asupan air putih dalam jangka waktu yang lama. Hal ini berdampak pada berkurangnya produksi air liur, yang merupakan cairan pembersih alami untuk mencegah wangi tidak sedap dari mulut. Masalah yang kerap terjadi ini dapat menurunkan kepercayaan diri seseorang, terutama ketika berinteraksi[ … ]

6 Minuman Rempah Khas Mesir

Minuman khas Mesir umumnya tidak berbasis alkohol, karena Mesir merupakan negara dengan mayoritas penduduk beragama Islam, sehingga minuman khas mereka disesuaikan. Untungnya, Mesir memiliki akses yang baik pada berbagai bahan yang bisa dijadikan minuman. Negara yang terkenal akan piramida kuno, mumi, sphinx, dan sejarahnya ini memiliki berbagai minuman yang mengandung rempah-rempah. Berikut adalah minuman rempah[ … ]

10 Bahan Rempah Untuk Membuat Kue

Berbagai jenis rempah dapat ditemukan di seluruh dunia yang digunakan untuk kepentingan masyarakat secara global. Rempah-rempah memiliki dua kegunaan yang paling umum, yaitu dalam dunia kuliner dan pengobatan. Dalam dunia kuliner, rempah-rempah memiliki peran yang bervariasi, mulai dari memberikan rasa khas, menciptakan aroma, hingga untuk memberikan warna pada suatu hidangan. Rempah-rempah memiliki ragam jenis yang[ … ]

8 Rempah untuk Tingkatkan Nafsu Makan pada Anak

Bagi para orang tua, masalah anak yang kerap dihadapi adalah hilangnya nafsu anak. Ini merupakan masalah yang umum terjadi pada masa pertumbuhan anak, tepatnya pada usia dua hingga lima tahun. Hilangnya nafsu makan dapat disebabkan oleh berbagai faftor, seperti tumbuh gigi, demam, sariawan, hingga gangguan pencernaan. Namun, para orang tua tak perlu khawatir, karena faktanya,[ … ]

9 Rempah untuk Atasi Perut Kembung

Perut kembung merupakan gejala yang sering dialami oleh setiap orang. Meski terdengar sepele, mengalami perut kembung akan membuat tubuh merasa tidak nyaman. Perut kembung biasanya ditandai dengan pembengkakan yang tidak normal, atau peningkatan diameter di area perut karena adanya kelebihan gas di saluran pencernaan, terutama lambung dan usus. Namun faktanya, terdapat rempah yang disebut karminatif[ … ]

9 Rempah Khas Eropa untuk Western Food

Setiap masakan selalu menggunakan rempah untuk memperkaya cita rasa dan memberikan ciri khas tersendiri pada suatu hidangan, begitu pula dengan western food. Umumnya, rempah untuk western food tidak memiliki rasa dan aroma yang kuat seperti halnya masakan Asia, namun di situlah ciri khasnya. Western food menggunakan rempah khas Eropa yang mungkin belum pernah Anda dengar.[ … ]

12 Rempah Untuk Menurunkan Kolesterol

Tubuh yang memiliki banyak kolesterol jahat bisa merusak kesehatan secara keseluruhan. Kolesterol jahat juga merupakan penyebab dari banyaknya penyakit kronis. Banyaknya penyakit kronis mengintai jika tubuh memiliki kelebihan kadar kolesterol. Penyakit kronis tersebut meliputi serangan jantung, diabetes, stroke, dan tekanan darah tinggi. Namun, Anda tak perlu khawatir, karena Anda tidak perlu mengeluarkan biaya yang besar[ … ]

Cara Mengolah Bebek agar Lembut dan Tak Amis

Daging bebek adalah daging yang cukup banyak digemari oleh masyarakat luas. Bebek merupakan sajian istimewa yang biasanya hadir dalam acara tertentu. Daging bebek memiliki tekstur yang empuk jika dimasak dengan benar, serta daging bebek biasanya memiliki rasa yang lebih lezat daripada daging unggas lainnya. Para penggemar daging bebek umumnya akan memilih membeli bebek yang sudah[ … ]