Monthly Archives: October 2018

Mengenal Ciri Khas Makanan Timur Tengah

mengenal ciri khas makanan timur tengah ciri khas bahan baku makanan timur tengah

Seperti kita ketahui bahwa Wilayah Timur Tengah sangatlah luas dan memiliki beberapa negara, bahasa, budaya dan kebiasaan yang berbeda. Namun dari perbedaan tersebut, terdapat beberapa persamaan yang mendasar khususnya pada makanan masyarakat asli di sana. Perbedaan dan persamaan pada makanan Timur Tengah terbentuk dari ketersedian bahan baku yang sama pada wilayah tersebut. Negara-negara berikut adalah[ … ]

Kenapa Kurma Dimakan Dan Terkenal Saat Puasa

kenapa kurma dimakan dan terkenal saat puasa

Sering kali kita bertanya, Kenapa kurma dimakan dan terkenal saat puasa ? Jawaban Utama adalah karena ini merupakan Sunnah yang jika dilakukan maka seorang muslim akan mendapatkan pahala. Dari Sunan Abi Dawud No 2356, dalam Kitab Al-Siyam, Bab “Apa yang Harus Digunakan Untuk Membatalkan Puasa Seseorang”. حَدَّثَنَا أَحْمَدُ بْنُ حَنْبَلٍ، حَدَّثَنَا عَبْدُ الرَّزَّاقِ، حَدَّثَنَا جَعْفَرُ[ … ]

Black Lime Atau Loomi, Rempah Rahasia Timur Tengah

Black Lime Loomi

Black lime atau loomi secara sederhana diartikan sebagai jeruk nipis yang dikeringkan. Rempah yang satu ini digunakan dalam jumlah yang sedikit, namun sudah bisa membuat makanan menjadkhai istimewa. Black lime umum ditemukan dalam makanan Timur Tengah dan India, sehingga menjadi rahasia kelezatan makanan khas disana. Awalnya black lime hanya bisa didapat dengan mengimpor dari Oman,[ … ]